Yayasan Pelita Klabat Indonesia adalah sebuah yayasan yang berkomitmen untuk memberikan berbagai kemudahan bagi semua warga masyarakat untuk dapat mengakses pendidikan dengan baik.
Yayasan Pelita Klabat Indonesia memberikan pendidikan gratis, tanpa bayar SPP dan uang asrama melalui sekolah berasrama SMA Pelita di Likupang Timur, Minahasa Utara, Sulawesi Utara, TK Pelita Kawanua di Airmadidi, Minahasa Utara dan TK Pelita Kawanua di pulau Bunaken.
Pelita Klabat Indonesia Foundation is a foundation that is committed to providing various facilities for all citizens to be able to access good education.
The Pelita Klabat Indonesia Foundation provides free education, without paying tuition and boarding fees through Pelita High School boarding schools in East Likupang, North Minahasa, North Sulawesi, Pelita Kawanua Kindergarten in Airmadidi, North Minahasa and Pelita Kawanua Kindergarten on Bunaken Island.